Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2024

Design Antar Muka Mobile

UTS Soal 1 Bagaimana Material Design dapat membantu dalam meningkatkan pengalaman pengguna pada aplikasi? Jawab: Material Design adalah kerangka desain yang dikembangkan oleh Google untuk menciptakan pengalaman pengguna yang konsisten, intuitif, dan menarik di berbagai platform dan perangkat. Berikut adalah beberapa cara di mana Material Design dapat membantu meningkatkan pengalaman pengguna pada aplikasi: Konsistensi Antar Platform: Material Design menawarkan pedoman desain yang konsisten untuk aplikasi yang berjalan di berbagai platform seperti Android, iOS, dan web. Ini memastikan bahwa pengguna memiliki pengalaman yang serupa saat menggunakan aplikasi di berbagai perangkat. Desain Visual yang Menarik: Material Design menekankan pada penggunaan warna, tipografi, dan elemen visual lainnya untuk menciptakan antarmuka yang menarik dan menarik perhatian pengguna. Ini membantu membuat aplikasi lebih menarik dan memikat pengguna untuk berinteraksi lebih lanjut. Hierarki yang Jelas: Materi

Organisasi dan Arsitektur Komputer

Gambar
QUIZ Topic 12 NETWORK ORGANIZATION AND ARCHITEC Nilai 80/100 Soal 1 Kepanjangan dari ISO adalah International Organization for Standardization Pilih satu: a. Benar b. Salah Jawab: A Soal 2 IP Address kelas D memiliki range address 240 sampai 254 Pilih satu: a. Benar b. Salah Jawab: B Soal 3 IEC adalah badan penetap standar internasional yang terdiri dari wakil-wakil dari badan standar nasional setiap negara Pilih satu: a. Benar b. Salah Jawab: A Soal 4 ISO bekerja sama dengan Komisi Elektroteknik Internasional (IEC) yang bertanggung jawab terhadap standardisasi peralatan elektronik Pilih satu: a. Benar b. Salah Jawab: A Soal 5 Salah satu fungsi ISO bagi pihak perusahaan adalah Mengurangi resiko usaha, Meningkatkan daya saing, dan Meningkatkan efisiensi kegiatan Pilih satu: a. Benar b. Salah Jawab: A Soal 6 Masalah utama ISO dalam komunikasi antar komputer dari vendor yang berbeda adalah karena mereka mengunakan protocol dan format data yang berbeda-beda Pilih satu: a. Benar b. Salah Ja

Data Mining

Gambar
Quiz Pertemuan 10 Nilai 50 / 100 Soal 1 Euclidean 1 dimensi :  Diketahui  titik kesatu adalah 7 dan titik kedua adalah 14. Hitunglah jarak Euclidean dari 2 titik tersebut ! a. 1 b. 10 c. 7 d. 49 e. 14 Jawab: C Soal 2 Euclidean 2 dimensi :  Diketahui  titik kesatu adalah (2,2) dan titik kedua adalah (8,5). Hitunglah jarak Euclidean dari 2 titik tersebut ! a. 14 b. 6 c. 3 d. 1 e. 9 Jawab: B Soal 3 Berikut ini merupakan pernyataan yang benar tentang K-Means, kecuali..... a. Dipublikasikan oleh Stuart Lloyd pada tahun 1984 b. K-means memisahkan data dengan optimal dengan perulangan yang memaksimalkan hasil dari partisi hingga tidak ada perubahan data dalam setiap segmentasi c. K-Means memecahkan data kedalam segmentasi berdasarkan nilai lokal maksimum. d. K-means bekerja dengan data yang tidak tersegmen sehingga hasil data tercampur. e. Algoritma K-Means diterapkan pada objek yang diwakili dalam bentuk titik didalam ruangan vector berdimensi-d Jawab: C Soal 4 Termasuk kedalam Metode Learni

UCP 3 Jaringan Komputer

UCP 3 Soal 1 merupakan metode pembagian IP address berdasarkan klas, dimana IP address (yang berjumlah sekitar 4 milyar) dibagi kedalam lima kelas disebut juga dengan: Pilih satu: a. Parameter problem b. Redirect c. Time exceded d. Destination unreachable e. Classfull Addressing Jawab: E Soal 2 Subnetting merupakan proses memecah satu kelas IP Address menjadi beberapa subnet dengan jumlah host yang lebih sedikit, dan untuk menentukan batas network ID dalam suatu subnet, digunakan subnet mask. benar atau salah pernyataan tersebut Pilih satu: a. Benar b. Salah Jawab: A Soal 3 Perbedaannya adalah CIDR merupakan sebuah konsep untuk pembagian blok IP Public yang telah didistribusikan dari IANA, sedangkan VLSM merupakan implementasi pengalokasian blok IP yang dilakukan oleh pemilik network (network administrator) dari blok IP yang telah diberikan padanya (sifatnya local dan tidak dikenal di internet). benah atau salah pernyataan tersebut Pilih satu: a. Benar b. Salah Jawab: B Soal 4 Bila and