Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2023

PENDIDIKAN PANCASILA

Gambar
Deskripsi Mata Kuliah Mata kuliah Pendidikan Pancasila menjadikan mahasiswa menjadi ilmuan yang berjiwa pancasila dan bersikap serta berperilaku sesuai dengan nilai-nilai pancasila, memahami dan menghayati sistem kenegaraan berdasarkan UUD 1945, memahami sejarah perjuangan bangsa Indonesia sehingga dapat menumbuhkan sikap nasionalisme dan patriotisme serta memiliki wawasan dan pikiran kritis. Selain itu mahasiswa diharapkan mampu mengaplikasikan nilai-nilai pancasila dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara melalui kajian pancasila sebagai filsafat dan sistem filsafat, merancang penilaian dan rubrik penilaian dan melakukan studi kasus sehingga mampu berperilaku beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berperikemanusiaan yang adil dan beradab, mendukung persatuan bangsa, dan kerakyatan yang mengutamakan kepentingan bersama di atas kepentingan pribadi dan golongan untuk mewujudkan keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia. Memiliki keterampilan dan sikap kritis

Membuat Poster Dengan Inkscape

Gambar
  Klik tombol rectangle berbentuk kotak untuk membuat lembar kerja kotak Setting width dan height 1080px. Pastikan ganti satuan mm ke px. Rubah background gradasi dengan klik tombol Create and Edit Gradients berwarna kotak biru. Ganti warna ujung gradient dengan klik kotak kecil bagian atas path yg diselectsi. Ganti juga warna diujung satunya dengan warna kuning. Membuat garis belok-belok dengan klik tombol Draw freehand line. Pilih mode spiro path dengan nilai smoothing 40.

Sistem Operasi

Gambar
Mata Kuliah sistem operasi ini mengkaji tentang konsep dasar komponen sistem operasi yang meliputi: struktur dasar sistem komputer beserta fungsi masing-masing komponennya: struktur sistem operasi; algoritma manajemem proses dan memori, file-system dan juga keamanan sistem komputer. Setelah menyesalikan mata kuliah ini, diharapkan mahasiswa dapat mampu memahami cara kerja dari sistem operasi komputer yang meliputi: konsep dasar manajemen prosesor dankomunikasi antar proses; macam-macam teknik penjadwalan prosesor satu tingkatmaupun multitingkat, serta metode evaluasi penjadwalan, sistem memori, penggunaan memori, dan teknik pengalokasian memori. Learning Outcomes: Mahasiswa mampu memahami konsep dasar Sistem Operasi & implementasinya di lingkungan yang lebih modern. Penilaian: Untuk Bobot penilaian dalam matakuliah ini sebagai berikut : 1. Aktivitas mahasiswa selama mengikuti kuliah selesai sesuai dengan waktunya = 10% 2. Menyelesikan tugas kuliah = 25 % 3. Menyelesaikan quiz setia